by gurungaji | Jun 23, 2023 | Artikel
Idul adha merupakan hari raya bagi umat Islam yang dirayakan pada 10 Dzulhijah, sebagaimana dalam hadist Rasulullah, “ Dari Jabir ra. Berkata, Rasulullah SAW datang ke Madinah sedangkan bagi penduduk Madinah ada dua hari yang mereka (bermain-main padanya dan...
by gurungaji | Jun 16, 2023 | Artikel
Sebagai salah satu makhluk Allah, hewan diciptakan untuk menyeimbangkan alam kehidupan di bumi. Termasuk dalam kehidupan manusia, dalam Quran banyak ayat yang menyebutkan nama-nama hewan dan fungsi nya bagi kehidupan manusia. Salah satu hewan yang sering di sebutkan...
by gurungaji | Jun 9, 2023 | Artikel
Kecerdasan atau inteligensi pada umumnya sering diartikan sebagai kemampuan psikofisik untuk mereaksi rangsangan atau menyesuaikan diri dengan lingkungan dengan cara yang tepat. Psikolog anak Rose Mini, menyatakan bahwa kecerdasan seorang anak dipengaruhi oleh dua...
by gurungaji | Jun 2, 2023 | Artikel
Syukur secara bahasa itu terdiri dari huruf syin kaaf raa’ yang menunjukkan pujian pada seseorang/sesuatu atas kebaikan yang ia perbuat. Dalam islam Allah memerintahkan hamba nya untuk senantiasa bersyukur, perintah Allah untuk bersyukur sebagaimana...
by gurungaji | May 26, 2023 | Artikel
Sholat merupakan salah satu ibadah wajib yang rutin dilaksanakan umat Islam 5 kali dalam sehari, shalat juga merupakan salah satu komponen pondasi dalam beragama islam, yang tercermin dalam rukun islam yang 5. Salah satu manfaat dari sholat adalah mencegah dari...